Senin, 19 Oktober 2015

LDKMS: Character Building by Scouting

Lokasi : Villa Guntur Pacet Mojokerto | Tanggal Pelaksanaan : 16-18 Oktober 2015 | Jumlah Peserta dan Pembina : 185 orang | Tema : Character Building by Scouting | Panitia Inti : Drs. Ichtiyar Budi Basuki, Sudarto, S.Pd, Siti Asma, S.Pd | Dana : Rp. 19 jutaan.
Resume:
Yang membedakan dengan LDKMS sebelumnya adalah:
  1. Efisiensi materi dengan kondisi dan kebutuhan di lapangan. Dengan menghapus beberapa materi yang dianggap kurang penting yakni Surat Menyurat Ke-OSIS-an.
  2. Acara pemberian materi terasa mampat dan kurang ruang istirahat bagi peserta dan pembina.
  3. Penghapusan materi dalam bentuk kertas kepada peserta karena dinilai kurang efektif, tidak dibaca peserta dan tidak hemat.
Poin penting untuk diperhatikan dalam LDKMS tahun depan:
  1. Jadwal kegiatan disesuasikan dengan kondisi fisik peserta dan efektivitas waktu.
  2. Mengurangi pembengkakan biaya lain-lain dengan persiapan yang lebih matang.
  3. Perampingan panitia LDKMS yang gemuk demi efektifitas keuangan dan kelancaran kegiatan.
Dokumentasi:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar